1 Mar 2015

REKMED Jarkom Tugas 02 – Tutorial menggunakan email UGM pada Gmail

Author: ika.puspitasari | Filed under: Uncategorized

PENGGUNAAN EMAIL UGM PADA GMAIL
Haii… kali ini saya akan membahas penggunaan email ugm pada gmail.. Cekkidoot…
Berikut tutorial penggunaan email ugm pada gmail dan fungsi menu-menunya:D

1. Menu login dan sign out

Menu login digunakan untuk masuk ke email. Untuk membuka email ugm lewat gmail, pertama kita harus masuk ke menu login gmail terlebih dahulu.
cc
Halaman login gmail memiliki beberapa bagian penting seperti tempat pengisian alamat email, tempat pengisian password, tombol “sign in”, “need help?”, dan “create new account”.
a4

Setelah menu login gmail terbuka, tuliskan alamat email ugm pada kotak yang disedikan dan juga password pada kotak di bawahnya. Berikut contoh pengisiannya:
cc
Lalu tekan enter atau klik “sign in”. Setelah itu akan muncul halaman login email ugm.

dd

Jadi kita perlu login dua kali. Halaman login email ugm memiliki beberapa bagian penting yang hampir sama dengan halaman login gmail seperti kotak untuk menuliskan alamat email, kotak untuk menuliskan password, “create an account”, “login”, dan yang berbeda adalah pada tombol “clear” yang tidak ada pada halaman login gmail, dan “forgot password”.
a5
Untuk membuka email lakukan hal yang sama seperti tadi yaitu isikan alamat email ugm dan password email ugm. Tekan enter atau klik “login”. Berikut contoh pengisiannya.
ee
Email ugm siap untuk digunakan.
ll
Lalu untuk sign out-nya bisa dilakukan dengan mengeklik bagian berikut

qq

2. Menu tulis pesan
Untuk menulis pesan maka dilakukakan dengan mengeklik “compose”.
a6
Lalu akan muncul kotak dialog untuk menulis pesan di pojok kanan bawah halaman email seperti gambar berikut.
rr
Pada kotak dialog tersebut terdapat beberapa bagian penting, yaitu,
aa
a. To, yaitu untuk mengetikkan alamat email tujuan
b. Subject, yaitu untuk menulis judul pesan yang akan dikirim

MM
c. Bcc, cc. Bcc yaitu untuk mengirim ke banyak email, tetapi penerima tidak tahu alamat email penerima lainnya, sedangan cc yaitu untuk mengirim pesan ke banyak email dan penerima lain tahu alamat email penerima yang lain

BB

d. Tombol ikon lainnya yang terdapat bagian bawah kotak dialog

Ff

1) send, untuk mengirim pesan
2) formatting, untuk mengatur huruf, seperti jenis, ukuran, dll

dd
3) attach files, untuk melampirkan file
4) insert file from drive, untuk menambahkan file dari drive
5) insert photo, untuk menambahkan foto
6) insert link, untuk menambahkan link
7) insert emoticon, untuk menyisipkan emot/ekspresi
8) discard draft, untuk membatalkan/menghapus draft
9) more option, pilihan lainnya

3. Menu inbox, stared, sent mail, draft

a. Menu inbox
Menu inbox digunakan untuk melihat email/pesan yang dikirim orang lain kepada kita. Cara membuka menu inbox yaitu klik pada tulisan inbox. Lalu akan muncul berbagai pesan yang dikirim orang lain
Untuk membaca email kiriman orang lain, dapat dilakukan dengan klik mail yang akan dibaca lalu pesan akan terbuka seperti berikut

a10
setelah diklik lalu akan muncul semua pesan yang ada di inbox

ee

b. Menu stared
Menu stared digunakan untuk melihat email/pesan yang dikirim orang lain kepada kita atau pesan yang kita kirim yang memiliki tanda bintang yang berarti favorite. Cara membuka menu stared yaitu klik pada tulisan stared

a11

setelah klik, semua pesan yang berbintang akan muncul

ff
c. Menu sent mail
Menu sent mail digunakan untuk melihat email/pesan yang telah sukses kita kirimkan kepada orang lain. Cara membuka menu sent mail yaitu klik pada tulisan sent mail.

a12setelah diklik maka pesan yang sukses terkirim akan muncul

aa

d. Menu draft
Menu draft digunakan untuk menyimpan email/pesan yang belum kita kirimkan kepada orang lain. Kita dapat mengedit lagi pesan tersebut. Cara membuka menu draft yaitu klik pada tulisan draft.

a13setelah diklik akan muncul semua pesan yang belum dikirim

bb

Untuk mendelete pesan/emai pada menu-menu diatas dapat dilakukan dengan menandai pesan/email yang akan didelete lalu akan muncul ikon bar seperti berikut

a9 Klik ikon berbentuk tong sampah

 gg

pesan yang terdelete akan masuk menu trash

ff
4. Menu pencarian
Menu pencarian digunakan untuk mencari pesan/email dari orang lain atau pesan /email yang kita kirim.

hh

Menu ini sangat berguna ketika banyak pesan yang kita terima atau kita sering mengirim pesan sehingga kita tidak perlu mencarinya satu-persatu. Caranya yaitu tuliskan alamat email yang akan dicari, atau bisa juga lokasi pesan misal di inbox atau yang lain, misalnya, kita mencari pesan yang berhubungan dengan herlina, maka ketik herlina25@mail.ugm.ac.id seperti gambar berikut

ii

lalu tekan hh maka akan muncul semua pesan dari herlina atau yang kita kirim ke herlina

jj
5. Folder dan labels
Folder dan labels digunakan untuk mengelompokkan email berdasarkan pengirimnya, grup, atau yang lainnya. Caranya yaitu dengan tandi pesan yang akan diberi label, lalu klik ikon label

kk

pilih label yang diinginkan  ll

maka pesan akan berlabel sesuai yang anda pilih.

jika ingin membuat label baru, maka klik create new label  mm

lalu akan muncul seperti berikut  nn

isikan sesuai label yang anda inginkan, lalu klik create.

a27 maka label baru akan muncul pp

6. Menu filter
Penggunaan menu filter untuk menyaring pesan, yaitu akan di delete, diberi label, atau yang lainnya. Caranya tandai pesan yang akan di filter

klik ikon morea9

lalu pilih “filter messages like these”   a17

lalu akan muncul seperti gambar berikut,  a22

klik “create filter with this search”  jj

lalu pilih action yang diinginkan, lalu klik create filter, seperti gambar berikut a21
7. Spam
Spam berisi email yang tidak diminta oleh pengguna (unsolicitied email) yang di kirim ke banyak orang. Contoh email yang berisi spam adalah : iklan, undian, informasi palsu, phishing, penipuan, dan lain sebagainya. Untuk melihat email spam dapat dilakukan dengan klik tulisan spam. Karena spam termasuk menu lain, maka tulisan spam akan muncul setelah kita mengeklik more. lalu klik spam, dan pesan spam akan muncul

oo

sekian penjelasan tentang penggunaan email ugm pada gmail. Thanks a lot 😀

Leave a Reply